Home » » Cara membuat Fillet (F) di AutoCad mudah

Cara membuat Fillet (F) di AutoCad mudah

Pada saat kita menggunakan aplikasi AutoCad kita tidak akan terlepas dari penggunaan perintah line, lingkaran, sudut, dll yang diperlukan untuk gambar kita. Begitupula dengan penggunaan Fillet (F) dari garis yang membentuk sudut. 
Penggunaan fillet berfungsi untuk menumpulkan sudut lancip kita dengan ukuran jari-jari tertentu.
Pembuatan objek yang di fillet bisa terbentuk dari dua garis line, polyline, rectangle, dll yang terhubung membentuk sudut.
Langkah-langkah pembuatan fillet akan diuraikan di bawah:
Cara cepat :

Ketikan "F" > "R" > (masukan besar jari-jari yang ingin di fillet) > Klik kedua garis yang ingin di fillet

Cara membuat objek fillet:
1. Ketikan "F" (Tanpa tanda petik) pada keyboard kemudian tekan Enter atau Space.
https://helm-proyeku.blogspot.com/2019/01/cara-membuat-fillet-f-di-autocad-mudah.html

2. Ketikan "R" (Tanpa tanda petik) pada keyboard kemudian tekan Enter atau Space.
https://helm-proyeku.blogspot.com/2019/01/cara-membuat-fillet-f-di-autocad-mudah.html

3. Masukan berapa besar jari-jari fillet. (di bawah ini contoh r=50)

https://helm-proyeku.blogspot.com/2019/01/cara-membuat-fillet-f-di-autocad-mudah.html

4. Klik kedua objek yang ingin di fillet.
https://helm-proyeku.blogspot.com/2019/01/cara-membuat-fillet-f-di-autocad-mudah.html


5. Objek fillet terbentuk.

Itulah langkah-langkah atau cara membuat sudut menjadi fillet (F). semoga penjelasan di atas bisa dimengerti.
Silahkan mencoba!.
Semoga menggambarnya semakin jago :) :)
Thanks for reading Cara membuat Fillet (F) di AutoCad mudah

Newest
Next »
Next Post »

1 comments: